GameStation
  • News
  • Esports
  • Feature
  • Preview
  • Reviews
  • Tips & Tricks
No Result
View All Result
  • News
  • Esports
  • Feature
  • Preview
  • Reviews
  • Tips & Tricks
No Result
View All Result
GameStation
No Result
View All Result
Home » Feature » Monitor Gaming Melengkung, Kenapa Tidak?

Monitor Gaming Melengkung, Kenapa Tidak?

Aseek Ching by Aseek Ching
March 30, 2020
in Feature, News
0 0
Monitor Gaming Melengkung, Kenapa Tidak?
0
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Jakarta, 27 Maret 2020 – Industri gaming sedang bertumbuh signifikan di Indonesia. Para gamer tanah air tak segan-segan mengeluarkan duit yang besar untuk memenuhi hasrat mereka memainkan game-game terkini dengan peralatan “tempur” terbaik, termasuk monitor gaming melengkung.

MSI adalah pembuat monitor gaming melengkung paling inovatif di dunia. “MSI mulai mengembangkan Gaming Monitor sejak 2017, dan setiap tahun, penggunanya di Indonesia bertambah berkali-kali lipat. Kami berkomitmen menghadirkan revolusi visual ke pasar Indonesia, dan memungkinkan semua pengguna menikmati Monitor Gaming Melengkung kami, setiap saat. Kami berharap MSI Gaming Monitor menjadi nomor 1 di Indonesia, dan kami dapat memperkenalkan lebih banyak produk inovatif kepada pengguna MSI tahun ini,” kata Michael Liang, Country Manager MSI Indonesia.

Indonesia adalah market yang menjanjikan bagi MSI, termasuk untuk produk monitor gaming melengkung. Menurut laporan NewsZoo, pemain di Indonesia bisa menghabiskan total US$1.1 miliar untuk kebutuhan gaming pada tahun lalu. Di antara pengguna internet Indonesia, sebanyak 67 persen pria dan 59 persen perempuan ternyata bermain game menggunakan PC. Tentu saja mereka membutuhkan monitor yang nyaman untuk bermain game dan monitor gaming melengkung dapat menjawab kebutuhan itu. Mengapa?

Alasan Pertama: Tentu Saja, Layar Lengkung Lebih Mengesankan

Kelebihan terbesar dari monitor layar lengkung (Curved Monitor) terletak pada kemampuannya dalam menawarkan pengalaman menonton yang lebih mengesankan bagi para gamer melalui panel yang melengkung. Di layar datar (flat), Anda hanya bisa melihat visual dalam bentuk dua dimensi saja. Namun, dengan monitor layar lengkung dari MSI (MSI Curved Gaming Monitor), melalui desain lengkungan, baik horizontal maupun vertikal, mampu membuat tampilan apapun pada monitor masuk ke seluruh area penglihatan Anda, dengan sudut pandang yang lebih lebar dan luas. Dengan begitu, selama permainan, Anda dapat lebih nyaman dalam menikmati game.

Alasan Kedua: Pengalaman Menonton yang Lebih Nyaman

Tingkat kelengkungan layar merupakan faktor penting yang mempengaruhi kenyamanan menonton di sebuah PC. Monitor komputer dengan layar lengkung dapat membantu mengurangi kelelahan mata, karena bentuk lengkung layar secara fisik sama dengan bentuk permukaan mata. Jadi, penglihatan Anda cenderung lebih luas saat menonton terus-menerus dalam jarak dekat. Monitor gaming MSI menggunakan panel layar lengkung dengan tingkat kelengkungan 1500R/1800R, yang membuatnya lebih nyaman dan cocok digunakan untuk berbagai aplikasi, dari komputasi umum hingga gaming. Anda juga dapat menikmati game selama 24 jam 7 hari seminggu tanpa khawatir terjadi gangguan pada bola mata.

Alasan Ketiga: Mengejutkan, Ternyata Harganya Terjangkau
Walau banyak rumor yang mengatakan bahwa monitor gaming layar lengkung masih lebih mahal dibanding monitor gaming layar datar (flat), tetapi kenyataannya monitor gaming layar lengkung ini semakin populer dan semakin umum di pasar game. Saat ini, MSI sendiri memiliki berbagai pilihan monitor gaming layar lengkung yang bisa didapatkan, mulai dari harga terjangkau hingga kelas premium dengan kemampuan 4K UHD, atau monitor G-SYNC untuk kelas esports. Konsumen pun dapat memilih sesuai dengan kebutuhan. Untuk konsumen beranggaran ketat, mereka pun masih dapat menemukan monitor layar lengkung yang bagus dari MSI.

Lantas, mengapa harus layar melengkung MSI?

  • Alasan Pertama (AMD FreeSync)

Tak ada lagi stuttering. Tak ada lagi tearing. Main game saja!
Monitor gaming dari MSI dirancang menggunakan teknologi AMD FreeSync supaya bisa menghasilkan visual paling halus dalam berbagai permainan. Dengan teknologi ini, AMD FreeSync akan menyinkronkan refresh rate monitor ke GPU AMD untuk menghilangkan screen tearing (layar seolah terlihat robek). Dengan FreeSync monitor, Anda dapat menikmati permainan dengan visual yang halus dan bebas lag.

  • Alasan Kedua (WQHD)

Tidak akan kehilangan detail terbaik
Monitor gaming MSI di jajaran Optix Series mampu menghadirkan resolusi WQHD 3560×1440 piksel, yang memungkinkan tampilnya detail lebih halus saat bermain di monitor lengkung. Monitor gaming di Optix Series ini juga dapat membawa tekstur, karakter, dan lingkungan permainan ke level berikutnya dengan pengalaman yang lebih realistis.

  • Alasan Ketiga (Gaming OSD)

Dengan satu klik saja, Anda bisa mengatur monitor
Dengan aplikasi Gaming OSD (On Screen Display), sangat mudah mengatur monitor gaming Anda. Anda tidak perlu menggunakan tombol-tombol fisik di monitor lagi. Hanya dengan menggunakan keyboard dan mouse, Anda dapat menelusuri semua menu untuk melakukan konfigurasi. Aplikasi ini juga memiliki opsi Hotkey untuk melakukan perpindahan setting di antara game yang berbeda dengan mudah dan cepat.

  • Alasan Keempat (165Hz)

Selamat tinggal tampilan blur dan selamat datang layar jernih. Tampilan game yang halus akan mendominasi permainan
Monitor gaming MSI dilengkapi refresh rate 165 Hz + 1 ms response time dengan VA LED panel, sehingga memungkinkan Anda untuk bermain dalam genre permainan yang bergerak cepat seperti jenis game FPS (First-Person Shooter), pertarungan (Fighting), balapan (Racing), dan olahraga. Jenis-jenis game ini membutuhkan gerakan yang cepat dan presisi. Kondisi ini membuat monitor dengan refresh rate yang tinggi dan waktu respons yang cepat, bisa membawa Anda lebih unggul dari pemain lainnya.

  • Alasan Kelima

Ini dia brand monitor gaming tercepat di dunia
MSI mendukung banyak komunitas game, sehingga MSI selalu berupaya untuk menghasilkan monitor gaming layar lengkung yang selalu berorientasi kepada kebutuhan gamer, untuk memenangkan lebih banyak permainan. Menurut Trendforce Witsview, pada tahun 2018, MSI telah menjadi merek monitor gaming yang paling cepat berkembang di dunia. Setelah 2 tahun, MSI berhasil menjual monitor gaming sebanyak 1 juta unit di seluruh dunia. Di Indonesia, berdasarkan laporan IDC 2019, MSI Curved Monitor Gaming tumbuh lebih dari 300 persen. Dan, MSI tidak hanya merek nomor 1 di Indonesia untuk monitor melengkung, tetapi juga kartu grafis gaming.

Tags: 4K UHDAMDCountry Manager MSI IndonesiaCurved MonitoreSportsFreeSyncG-SYNCGaming Industrygaming monitorGaming OSDIndustri Gamingkata Michael LiangMonitorMSINewsZooOn Screen DisplayOptix SeriesPCTrendforce WitsviewWQHD
Previous Post

Registrasi Arena of Arsha 2020 Telah Dibuka di Black Desert SEA

Next Post

Ragnarok Frontier Grand Launching

Next Post
Ragnarok Frontier Grand Launching

Ragnarok Frontier Grand Launching

Currently Playing

Catet Nih! 5 Rekomendasi Game Action PC

Catet Nih! 5 Rekomendasi Game Action PC

00:05:36

MABAR FIFA 22 Sama VIVAGOAL | Drama Tujuh Gol!

00:31:20

Inilah Daftar Game Rilis Februari 2022

00:05:52

Ana Gantikan 23savage, T1 'OUT' dari VCT | Flashnews eps 21

00:09:40

SONY Mulai Panik??, MobaZane Merapat ke EVOS | Flashnews Eps 20

00:09:56

7 Game PS5 yang Layak Dimainkan Pada Tahun 2022

00:07:10

WSL S4 Masuki Babak Playoff, Siapa yang Akan Bersinar? | Flashnews eps 19

00:14:57

Daftar Konsol Game Terlaris di 2021

00:07:03

RRQ Pou Diajarin Main Mobile Legends Sama Sang Adik | Ngobral

00:44:26

Rumor Transfer Jelang MPL ID S9, Game FPS Terbaru Karya Anak Bangsa 'Mala Petaka' | Flashnews eps 17

00:14:21

5 Rekomendasi Game Third Person Shooter Terbaik di PC

00:05:46

Kaleidoskop 2021: Rangkuman Seputar Dunia Game & eSports Sepanjang Tahun Ini!

00:22:40

Inilah Daftar Game Rilis Januari 2022!

00:05:56

Ngobral bareng Andre Agam Digital Happiness | DH Bikin Game Baru!

00:33:29

Flashnews eps 14 | ONIC Gugur, Kutukan Juara MPLI Terus Berlanjut, HON Resmi Pamit

00:19:02

Interview GPX Earl | Earl Gak Sabar Main di WSL S4!

00:03:53

5 TURNAMEN ESPORTS BERGENGSI YANG PERNAH HADIR DI INDONESIA ERA 2000AN

00:05:39

Flashnews eps 14 | ONIC Gugur, Kutukan Juara MPLI Terus Berlanjut, HON Resmi Pamit

00:19:02

Interview GPX Funi | Funi Pengen Banget ketemu..... di WSL S4

00:02:42

Inilah Game Battle Royale Terbaik Untuk Pengguna Mobile

00:05:06

Flashnews Eps 13 | Ada Apa Dengan Performa 'Bigetron RA' di PMGC 2021??

00:24:05

Inilah Daftar Game Rilis Bulan Desember 2021!

00:07:23

Flashnews eps 12 | Kabar Baik Buat PlayStation Plus Subscriber, Kabar Buruk Dari OMEGA Esports

00:16:12

Dikembangkan Cukup Lama, 5 Game Ini Malah Gagal di Pasaran

00:04:51

Flashnews Eps 11 | Gamer PC Kecewa, Battlefield 2042 Jauh Dari Ekspektasi!

00:17:04

Flashnews Eps 10 | Dua Tim Besar Resmi Merger, Barcelona Terjun ke Esports LOL!

00:20:55

NGOBRAL EPS. 1 | Xepher Pede Bisa Juara TI 11! PART. 2

00:33:33

Flashnews Eps 9 | Ada yang Hilang di OG, Ada yang Bertahan di Ubisoft

00:19:54

Flashnews Eps 4 | Turnamen yang ditunggu2 tahun ini! Arteezy Bakal Juara?

00:11:44

NGOSIK BARENG MORPH AZUMI & NAO | SANGKING GABUTNYA, COBA SEMUA ROLE

00:27:53

INILAH GAME PS 3 TERBAIK! GOD OF WAR 3, DARK SOULS....

00:06:43

Flashnews Eps 3 | Pokemon Unite Siap Senggol Game MOBA di Tanah Air?

00:27:31

SELAIN SQUID GAME, INILAH 5 FILM YANG BERCERITA TENTANG GAME! KALIAN WAJIB NONTON!

00:07:15
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Inilah Daftar Game yang Memberikan Hadiah Sungguhan

August 28, 2017
Inilah Tim yang Lolos dan Bocoran Jadwal M3 World Championship

Inilah Tim yang Lolos dan Bocoran Jadwal M3 World Championship

October 25, 2021

Panduan Pokemon Go: Daftar Jurus Terbaik untuk Setiap Spesies

September 14, 2016

Inilah List Lengkap Pokemon, Termasuk Pokemon Legendaris Dan Pokemon Region-Eksklusif

July 27, 2016
MeiQ-no-Chika-Ni-Shisu-A-Maze-to-Eradicate-Them-All

MeiQ no Chika Ni Shisu: A Maze to Eradicate Them All (PS VITA)

0

Review Game Bloodborne

0
Art Halo Spartan Strike 01

Review Game Halo: Spartan Strike

0

Project X Zone 2: Brave New World

0
Valve Tunda Perhelatan Tur Dota Pro Circuit Eastern Europe Karena Konflik Rusia-Ukraina

Valve Tunda Perhelatan Tur Dota Pro Circuit Eastern Europe Karena Konflik Rusia-Ukraina

March 1, 2022
Kalahkan G2 Esports di Final, FaZe Clan Sukses Raih Gelar IEM Katowice 2022

Kalahkan G2 Esports di Final, FaZe Clan Sukses Raih Gelar IEM Katowice 2022

March 1, 2022
Pokemon Scarlet dan Pokemon Violet Jadi Game Terbaru Keluaran Nintendo

Pokemon Scarlet dan Pokemon Violet Jadi Game Terbaru Keluaran Nintendo

February 28, 2022
Baru Sehari Dirilis, Hero Terbaru di Dota 2, Primal Beast, Langsung Dapet Update

Baru Sehari Dirilis, Hero Terbaru di Dota 2, Primal Beast, Langsung Dapet Update

February 28, 2022
GameStation

© 2021 Gamestation

Information

  • About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • News
  • Esports
  • Feature
  • Preview
  • Reviews
  • Tips & Tricks

© 2021 Gamestation

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In